PESANTREN MENULIS KE-5: LOMBA CIPTA CERPEN NASIONAL 2020

Portal Kompetisi dan Beasiswa akan membagikan info lomba terbaru ni. Yuk diikuti lombanya.

https://prestasi88.blogspot.com/?m=1
PESANTREN MENULIS KE-5: LOMBA CIPTA CERPEN NASIONAL 2020


PESANTREN MENULIS KE-5: LOMBA CIPTA CERPEN NASIONAL 2020

📚📚📚📚📚📚📚📚 *Pesantren Menulis* 

merupakan agenda akbar Pesantren Mahasiswa (Pesma) An Najah Purwokerto setiap dua tahun sekali, dalam rangka menggerakkan budaya literasi di lingkungan pesantren pada khususnya dan lembaga pendidikan pada umumnya, serta memfasilitasi generasi bangsa untuk mengembangkan kreativitasnya dalam bentuk karya sastra. Sebelumnya Pesma An Najah telah sukses menyelenggarakan Pesantren Menulis sebanyak empat kali. 

Menginjak usia satu dekade, Pesma An Najah Purwokerto kembali menyelenggarakan Pesantren Menulis ke-5 dengan konsep dan desain yang lebih segar dan keren. Adapun rangkaian acaranya meliputi Lomba Cipta Cerpen Nasional, Lomba Baca Puisi tingkat Jawa-Madura, Simposium dan _Launching_ Buku, Gelar Budaya Banyumasan dan Bazar Buku. 

Serangkaian acara tersebut merupakan andil pesantren dalam pengembangan tradisi menulis dan merawat serta meruwat kearifan budaya lokal ( _local wisdom_ ). Dikemas dalam agenda *Pesantren Menulis ke-5* yang bertajuk “ _Harmonitas Cinta Pesantren_ " *PESANTREN MENULIS KE-5*
_mempersembahkan_ :

*LOMBA CIPTA CERPEN NASIONAL 2020*

🎉🎉🎉🎉🎉🎉🎉🎉
dengan tema : 
_*"SENANDUNG CINTA DARI PESANTREN"*_ 💕
_"Kasih sayang dan cinta menjadikan sebuah pengajaran hidup yang diberikan lebih efektif"_
_*》KH. Dr. Mohammad Roqib, M.Ag《*_
_(Pengasuh Pesma An Najah Purwokerto dalam Buku Piturur Luhur)_
●●●●●●● *SYARAT DAN KETENTUAN*:
1. Lomba dibuka untuk umum. 
2. _Follow_ instagram @pesmaannajah, @pesantrenmenulis_pesmaannajah, _share_ info lomba dan tag IG @pesantrenmenulis_pesmaannajah.
3. Cerpen wajib karya asli, bukan terjemahan/saduran/plagiat dan belum pernah dipublikasikan ke media massa atau sedang diikutkan dalam _event_ lomba.
4. Panjang cerpen 5-10 halaman A4, huruf Times New Roman, font 12, spasi 1,5, margin (2,2,2,2). Pengiriman dilampiri: riwayat singkat penulis, foto _close up_ dan _scan_ tanda pengenal. 
5. Karya dikirimkan dalam bentuk lampiran, via email: pesantrenmenulis5@gmail.com, dan e-mail CC wilayah masing-masing: amelsafit05@gmail.com (Pulau Jawa), alfiulya99@gmail.com (Luar Pulau Jawa), (format doc) dengan subjek:

Comments