Lomba Esai dan Puisi Nasional SEMARAK SDGs CENTER UNIVERSITAS BENGKULU

Hari berkah hari jumat, semoga semua tetap semangat, Portal Kompetisi dan Beasiswa kali ini akan membagikan info lomba Semarak yang ditaja oleh Universitas Bengkulu. Ok langsung saja cekidot.

Lomba Esai Nasional SEMARAK SDGs CENTER UNIVERSITAS BENGKULU
Lomba Esai Nasional SEMARAK SDGs CENTER UNIVERSITAS BENGKULU
SEMARAK SDGs CENTER UNIVERSITAS BENGKULU

Hallo Pemuda Pemudi seluruh Indonesia. SDGs Center Universitas Bengkulu menyelenggarakan Lomba Esai Nasional dan Cipta Puisi Online. So, tunggu apalagi, kami tunggu partisipasi kamu :)

Adapun tema nya, yaitu :
-Keterlibatan Pemuda Dalam Mewujudkan SDGs 2030-

Daftar Lomba:

1. Lomba Esai Nasional
2. Lomba Cipta Puisi Nasional

1. Lomba Esai Nasional

Syarat dan ketentuan peserta:
a.    Mahasiswa S1/Diploma seluruh Indonesia
b.    Peserta perkelompok (maks. 2 orang) atau perseorangan
c.    Setiap peserta dapat mengirimkan lebih dari 1 karya
d.    Wajib Mengikuti petunjuk pendaftaran
Timeline dan Biaya Pendaftaran
Gel.1 : 28 November - 10 Desember 2019 = Rp. 60.000
Gel.2 : 10 Desember - 25 Desember 2019 = Rp. 70.000
Gel. 3 : 25 Desember - 8 Januari 2019 = Rp. 80.000

2. Lomba Cipta Puisi Nasional

Syarat dan ketentuan
1. Peserta umum
2. Membayar biaya pendaftaran
3. Wajib Mengikuti syarat dan petunjuk perlombaan
4. Peserta yang mengirimkan lebih dari 1 karya (Maksimal.3) akan mendapat diskon
Timeline dan Biaya Pendaftaran
Gel. 1 : 28 November 2019 - 10 Desember 2019 = Rp. 30.000
Gel.2 : 10 Desember 2019 - 25 Desember 2019 = Rp. 35.000
Gel. 3 : 25 Desember 2019 – 15 Januari 2020 = Rp. 40.000

Link pendaftaran lomba http://bit.ly/SemarakSDGsUnib2019
Pedoman Lomba: http://bit.ly/JuknisSemarakSDGsUnib

•    Lomba Esai :
082178729171 (Pontia)
081369212088 (Yogi)

•    Lomba Puisi
085789536291 (Shinta)
082279224457 (Angel)

Comments